NEW UPDATE
Subyek Predikat dan Obyek
aku ingin menjadi predikat,
bukan subyek yang terus menelurkan rindu,
bukan juga obyek yang dilanda rasa tak tentu,
aku ingin menjadi predikat,
bukan subyek yang teriakkan kata maaf,
bukan juga obyek yang meringisi kata tidak,
aku ingin menjadi predikat,
tanpa kata penjelasan atau anak subyek,
juga tanpa kata keterangan dari obyek,
aku ingin menjadi predikat,
yang mencintaimu, dan dicintaimu,
tanpa perlu aku berdiri dipersimpangan,
bukan subyek yang terus menelurkan rindu,
bukan juga obyek yang dilanda rasa tak tentu,
aku ingin menjadi predikat,
bukan subyek yang teriakkan kata maaf,
bukan juga obyek yang meringisi kata tidak,
aku ingin menjadi predikat,
tanpa kata penjelasan atau anak subyek,
juga tanpa kata keterangan dari obyek,
aku ingin menjadi predikat,
yang mencintaimu, dan dicintaimu,
tanpa perlu aku berdiri dipersimpangan,
REMEMBER SWEET "RP"
Singgah
andai bisikanku singgah malam ini
apa jadinya suara-suara mimpimu
maafkan jika harapan itu muncul
di tengah ketidakpastian
jangan dekap aku,
tapi luluhkan hatiku
jangan cium aku,
tapi basahkan airmataku
jangan panggil aku,
tapitutuplah telingaku
jangan ingat aku,
tapi bunuhlah rasaku
-- dan lenyapkan aku dalam kasihmu
andai bisikanku singgah malam ini
apa jadinya suara-suara mimpimu
maafkan jika harapan itu muncul
di tengah ketidakpastian
jangan dekap aku,
tapi luluhkan hatiku
jangan cium aku,
tapi basahkan airmataku
jangan panggil aku,
tapitutuplah telingaku
jangan ingat aku,
tapi bunuhlah rasaku
-- dan lenyapkan aku dalam kasihmu
REMEMBER SWEET "HONEY" - 2
for someone in my dream
Rindu Bulan Kepada Matahari
Kepada rindu aku berkabar
Kepada sunyi aku berujar
Tentang hati yang menanti
Tersandingkannya bulan dan matahari
Alangkah malu aku kepada angin
Yang mendengar bisik yang ingin
Sambil ketawa dan berlari kencang
Dia berkata kau bermimpi diterik siang
Tetapi matahariku setia berharap
Meski hanya bisa merayap
Karena matahariku tak bersayap
Ikuti takdir sepi menyeyap
Kepada rindu aku berkhabar
Kepada sunyi aku berujar
Tentang suatu waktu nanti
Bulan dan matahari saling mencumbui
Rindu Bulan Kepada Matahari
Kepada rindu aku berkabar
Kepada sunyi aku berujar
Tentang hati yang menanti
Tersandingkannya bulan dan matahari
Alangkah malu aku kepada angin
Yang mendengar bisik yang ingin
Sambil ketawa dan berlari kencang
Dia berkata kau bermimpi diterik siang
Tetapi matahariku setia berharap
Meski hanya bisa merayap
Karena matahariku tak bersayap
Ikuti takdir sepi menyeyap
Kepada rindu aku berkhabar
Kepada sunyi aku berujar
Tentang suatu waktu nanti
Bulan dan matahari saling mencumbui
REMEMBER SWEET "HONEY"- 3
seberapa lama lagi kau perlu waktu
untuk mengukir namaku dalam hatimu
seberapa banyak pahatan kau perlu
untuk membuat bingkai lukisan wajahku
bila saatnya sampai
kuingin pahatanmu tak tinggalkan luka
--------------------
Jika ada cinta tersisa
Boleh aku meminta secuil saja
Kuberikan, hati, jiwa dan diri sebagai gantinya
Tak banyak yang aku butuhkan
Mungkin secangkir teh wangi di pagi hari
Dan senyum pengantar pergi
Juga layar-layar yang ikhlas menanti angin
Itu saja, tak kurang tak lebih
- masih ingat malam jambon jam dua dinihari?
untuk mengukir namaku dalam hatimu
seberapa banyak pahatan kau perlu
untuk membuat bingkai lukisan wajahku
bila saatnya sampai
kuingin pahatanmu tak tinggalkan luka
--------------------
Jika ada cinta tersisa
Boleh aku meminta secuil saja
Kuberikan, hati, jiwa dan diri sebagai gantinya
Tak banyak yang aku butuhkan
Mungkin secangkir teh wangi di pagi hari
Dan senyum pengantar pergi
Juga layar-layar yang ikhlas menanti angin
Itu saja, tak kurang tak lebih
- masih ingat malam jambon jam dua dinihari?
REMEMBER SWEET "HONEY"- 4
kalau boleh kucuri hatimu
sedikit saja, tanpa kautahu
lalu akupun tersipu malu
sesungguhnya rinduku padamu
mungkin hanya bulan yang setuju
--------------------
seluas jagat raya,
hati adalah tak berupa batas
siapa saja boleh mengemasnya
atau apa saja boleh jadi selimutnya
sedikit saja, tanpa kautahu
lalu akupun tersipu malu
sesungguhnya rinduku padamu
mungkin hanya bulan yang setuju
--------------------
seluas jagat raya,
hati adalah tak berupa batas
siapa saja boleh mengemasnya
atau apa saja boleh jadi selimutnya
REMEMBER SWEET "ROSE" CA ( Penutup Cerita )
Ada saat-saat seseorang
harus menyembunyikan sesuatu yang sebenarnya
tidak perlu ditutup-tutupi
Namun ada pula
saat-saat seseorang harus mengungkapkan
sesuatu yang tersembunyi itu
Bagiku
saat-saat yang pertama itu
sudah lama lewat
Yang tersisa sekarang
hanyalah saat-saat aku
harus mengungkapkan padamu
- Bahwa selama ini ternyata aku menyayangimu
Buat seseorang yang suka mawar
- apa kabarmu sweet....badai pasti berlalu....!
harus menyembunyikan sesuatu yang sebenarnya
tidak perlu ditutup-tutupi
Namun ada pula
saat-saat seseorang harus mengungkapkan
sesuatu yang tersembunyi itu
Bagiku
saat-saat yang pertama itu
sudah lama lewat
Yang tersisa sekarang
hanyalah saat-saat aku
harus mengungkapkan padamu
- Bahwa selama ini ternyata aku menyayangimu
Buat seseorang yang suka mawar
- apa kabarmu sweet....badai pasti berlalu....!
SERENADE BIRU
Aku rindu padamu saat ku termenung sedih......
Aku rindu padamu pada saat ku teduduk kesepian.....
Aku rindu kan senyum dan tawamu yang selalu menghiasi duniaku...
Aku rindu kan suaramu yang membawa damai hati duniaku....
Aku rindu kan celotehmu yang membuat riang duniaku
Tetapi aku paling merindukanmu saat kusedang bahagia......
memory2004 teruntuk "A"
apa khabarmu.... woman wonder?
Aku rindu padamu pada saat ku teduduk kesepian.....
Aku rindu kan senyum dan tawamu yang selalu menghiasi duniaku...
Aku rindu kan suaramu yang membawa damai hati duniaku....
Aku rindu kan celotehmu yang membuat riang duniaku
Tetapi aku paling merindukanmu saat kusedang bahagia......
memory2004 teruntuk "A"
apa khabarmu.... woman wonder?
SEBUAH PENGERTIAN - REMEMBER SWEET "CHOCOLATE"
Dimatamu dunia itu bulat, seperti bola
mudah menggelinding kesana kemari
Dimataku dunia seperti kubus, harus diseret
kesana kemari. Hanya karena aku belum sanggup
mengasah sudut-sudutnya. Tapi aku mencoba.
Lalu aku memintamu untuk mengerti
melihat dunia lewat mataku
mengajari aku mengasah sudut-
sudut. Agar tidak lagi kuseret-seret ia.
Butuh seribu rumpun kesabaran dan
tenaga yang besar...
Jika itu terlalu mahal, maka yang kuminta
cuma sebentuk pengertian
mudah menggelinding kesana kemari
Dimataku dunia seperti kubus, harus diseret
kesana kemari. Hanya karena aku belum sanggup
mengasah sudut-sudutnya. Tapi aku mencoba.
Lalu aku memintamu untuk mengerti
melihat dunia lewat mataku
mengajari aku mengasah sudut-
sudut. Agar tidak lagi kuseret-seret ia.
Butuh seribu rumpun kesabaran dan
tenaga yang besar...
Jika itu terlalu mahal, maka yang kuminta
cuma sebentuk pengertian
SANG DEWI
Andai sebelum semua berlalu, aku akan mengatakan ini hanya sekali,
"jikalau pernah aku katakan kalau aku mencintaimu, aku memang mencintaimu. entah sampai kapan aku akan mencintaimu dan berhenti. tapi jika saja waktu yang bergulir terlalu cepat ini dan keadaan yang sangat membenci kita ini bisa dihentikan, akan aku hentikan dan aku rubah. tapi aku bukan tuhan! tetap saja sampai saat ini, yang pernah aku katakan padamu akan terus menjadi satu hal yang nyata bukan semu. dan itu takkan berubah. aku merindukanmu"
andai saja, aku tidak pernah menghitung manual di tempat itu,
andai saja, kita tidak pernah berbicara dan mengirimkan salam satu sama lain sejak saat itu,
andai saja, waktu yang kita lewatkan bersama dapat kuhapus begitu saja
aku tidak ingin andai-andai yang sudah kulewati itu terjadi, aku sangat menyesal. karena... memang aku mencintaimu.
--------------------
there's always a beginning in each end
"jikalau pernah aku katakan kalau aku mencintaimu, aku memang mencintaimu. entah sampai kapan aku akan mencintaimu dan berhenti. tapi jika saja waktu yang bergulir terlalu cepat ini dan keadaan yang sangat membenci kita ini bisa dihentikan, akan aku hentikan dan aku rubah. tapi aku bukan tuhan! tetap saja sampai saat ini, yang pernah aku katakan padamu akan terus menjadi satu hal yang nyata bukan semu. dan itu takkan berubah. aku merindukanmu"
andai saja, aku tidak pernah menghitung manual di tempat itu,
andai saja, kita tidak pernah berbicara dan mengirimkan salam satu sama lain sejak saat itu,
andai saja, waktu yang kita lewatkan bersama dapat kuhapus begitu saja
aku tidak ingin andai-andai yang sudah kulewati itu terjadi, aku sangat menyesal. karena... memang aku mencintaimu.
--------------------
there's always a beginning in each end
Kunanti Kau
Kunanti kau di pucuk kebisuan
Setiap saat seiring perjalanan waktu
Dalam dekap mimpi dan kenyataan
Kusadari semua mulai membeku
Kunanti kau di kemarau kehampaan
Di antara daun dan bunga yang berguguran
Hingga istana pun menjadi puing yang berserakan
Kusadari keabadian hanya ada setelah kematian
Kunanti kau
Di dalam kegelapan
Sambil menanti datangnya mentari dan rembulan
Kunanti kau
Sampai nanti ketika mentari
Tak lagi kutemui
Setiap saat seiring perjalanan waktu
Dalam dekap mimpi dan kenyataan
Kusadari semua mulai membeku
Kunanti kau di kemarau kehampaan
Di antara daun dan bunga yang berguguran
Hingga istana pun menjadi puing yang berserakan
Kusadari keabadian hanya ada setelah kematian
Kunanti kau
Di dalam kegelapan
Sambil menanti datangnya mentari dan rembulan
Kunanti kau
Sampai nanti ketika mentari
Tak lagi kutemui
For Someone Special, See you Honey
Ketika ruang ini hampa..
Kau datang dengan membawa semua rasa dan cipta
Ketika Jantung ini ingin berhenti berdetak
Kau datang dengan segenap kasih dan sayang
Mengharap sebuah makna mendalam
Ketika hati ini runtuh
Semua raga dan perasaan kau persembahkan untukku
Membangun sebuah benteng ketegaran
Memberi kelegaan dan harapan baru.
Namun..
Semua sia-sia belaka,
Setelah aku mengerti
APA MAKNA DIBALIK SEMUANYA
Thanks a lot honey
Tuk semua kata yang kau berikan
Tuk semua semangat yang kau lontarkan.
Thanks again honey,
Semua tlah hilang, biarkan aku sendiri disini
Bersama semua titik titik jiwa yang ku Punya
Kau datang dengan membawa semua rasa dan cipta
Ketika Jantung ini ingin berhenti berdetak
Kau datang dengan segenap kasih dan sayang
Mengharap sebuah makna mendalam
Ketika hati ini runtuh
Semua raga dan perasaan kau persembahkan untukku
Membangun sebuah benteng ketegaran
Memberi kelegaan dan harapan baru.
Namun..
Semua sia-sia belaka,
Setelah aku mengerti
APA MAKNA DIBALIK SEMUANYA
Thanks a lot honey
Tuk semua kata yang kau berikan
Tuk semua semangat yang kau lontarkan.
Thanks again honey,
Semua tlah hilang, biarkan aku sendiri disini
Bersama semua titik titik jiwa yang ku Punya
Lelaki n' Perempuan
lelaki itu meraba lembutnya luka
perlahan mengusap tiap sayatan murka
ada percik darah di balutan mata yang kian sunyi
perempuan itu memandang kelamnya duka
perlahan memudar di ujung air mata
ada setetes embun melebur di sudut terdalam
mereka tertawa
mereka mengubur luka, duka
entah kenapa,
mereka terus tertawa, terbahak, bahak
mengguncang kaki_kaki bumi
memekik di ujung_ujung langit
berhenti
diam
sunyi
sepi
beku
semua telah menjadi batu
tak tertawa, tak mengubur luka
perawannya sia-sia
perlahan mengusap tiap sayatan murka
ada percik darah di balutan mata yang kian sunyi
perempuan itu memandang kelamnya duka
perlahan memudar di ujung air mata
ada setetes embun melebur di sudut terdalam
mereka tertawa
mereka mengubur luka, duka
entah kenapa,
mereka terus tertawa, terbahak, bahak
mengguncang kaki_kaki bumi
memekik di ujung_ujung langit
berhenti
diam
sunyi
sepi
beku
semua telah menjadi batu
tak tertawa, tak mengubur luka
perawannya sia-sia
Maafkan
maafkan jika pesonamu menggoda hatiku
kutakar namun kuteguk
kutolak namun kusayang
kulepas namun kuterpaku
kubakar namun kupandang
habis tersisakan abu rindu
maafkan kutak bermaksud begitu
pandanganmu sejuk
menusuk rusuk rusuk jiwaku
senyumanmu hangat
melahap hatiku
cintamu menelan habis diriku
maafkan jika harapan itu muncul di tengah ketidakpastian
jangan dekap aku
luluhkan hatiku
jangan cium aku
basahkan airmataku
jangan panggil aku
tutuplah telingaku
jangan ingat aku
bunuhlah rasaku
lenyapkan aku dalam kasihmu
kutakar namun kuteguk
kutolak namun kusayang
kulepas namun kuterpaku
kubakar namun kupandang
habis tersisakan abu rindu
maafkan kutak bermaksud begitu
pandanganmu sejuk
menusuk rusuk rusuk jiwaku
senyumanmu hangat
melahap hatiku
cintamu menelan habis diriku
maafkan jika harapan itu muncul di tengah ketidakpastian
jangan dekap aku
luluhkan hatiku
jangan cium aku
basahkan airmataku
jangan panggil aku
tutuplah telingaku
jangan ingat aku
bunuhlah rasaku
lenyapkan aku dalam kasihmu
Mata Hati
ketika aku mencintaimu
tak ingin kuterlalu
ketika aku membencimu
tak ingin kuterlalu
mata hati tak juga berhati
mata hati tak pula bermata
mata-mata tak punya hati
hati-hati tak pakai mata
ketika mata tak menyentuh hati
dan pula hati tak menurut mata
mata dan hati tak lagi berarti
bukti mata hati telah mati
tak ingin kuterlalu
ketika aku membencimu
tak ingin kuterlalu
mata hati tak juga berhati
mata hati tak pula bermata
mata-mata tak punya hati
hati-hati tak pakai mata
ketika mata tak menyentuh hati
dan pula hati tak menurut mata
mata dan hati tak lagi berarti
bukti mata hati telah mati
Irama dalam Jiwa
awal ku bertemu
aku mencintamu
tapi menggapa semakin hari semakin menggebu
rasa rindu yang ada dalam hatiku
adakah kau menyimpan rasa
seperti yang kurasa
adakah kau memendam harapan
seperti apa yang ku bayangkan
kau adalah harapan dalam hatiku
kau adalah kehidupan dari jiwaku
aku ingin kau tahu
tentang suara irama dalam jiwa
kau adalah cahaya dalam kegelapanku
kau adalah musik dari kesunyian ku
aku ingin kau tahu
tentang alunan irama dalam jiwa
karna kau yang kucintai
karna kau yang kurindui
aku mencintamu
tapi menggapa semakin hari semakin menggebu
rasa rindu yang ada dalam hatiku
adakah kau menyimpan rasa
seperti yang kurasa
adakah kau memendam harapan
seperti apa yang ku bayangkan
kau adalah harapan dalam hatiku
kau adalah kehidupan dari jiwaku
aku ingin kau tahu
tentang suara irama dalam jiwa
kau adalah cahaya dalam kegelapanku
kau adalah musik dari kesunyian ku
aku ingin kau tahu
tentang alunan irama dalam jiwa
karna kau yang kucintai
karna kau yang kurindui
Subscribe to:
Posts (Atom)